Membeli Rumah, Tentunya Bukanlah Hal
Yang Sembarangan,
Karena Mengingat Fungsi Dari Rumah Tersebut, Berikut Beberapa Tips Yang Wajib Kamu Ketahuii
1. Lokasi,
dimana lokasi rumah tersebut, dan berapa jarak yang harus ditempuh untuk ke pusat kota.
hal ini perlu dipertimbangkan yaa untuk memudahkan kita dalam memenuhi kebutuhan hidup
2. Luas Tanah dan Luas Bangunan
Faktor ini ditentukan oleh seberapa banyak jumlah anggota keluarga yang tinggal. pada umumnya 4 orang keluarga memerlukan minimal luas tanah 36m2